SMA NEGERI 1
SUMATERA BARAT
VISI : Unggul dalam IMTAQ dan IPTEK Serta Berwawasan Lingkungan
Melalui program ini SMAN 1 SUMBAR berhasil menjadi sekolah peraih nilai UTBK tertinggi untuk tingkat provinsi Sumatera Barat, peringkat 2 untuk tingkat Sumatera dan peringkat 42 nasional.
SMAN 1 SUMBAR bekerja sama dengan lembaga yang kompeten untuk melaksanakan pembinaan tahfiz Quran kepada seluruh peserta didik dengan target tambahan hafalan sebanyak 3 juz dalam 3 tahun.
Peserta didik yang berbakat dibina secara sistematis bekerja sama dengan lembaga yang kompeten. Program ini berhasil menyumbangkan banyak medali baik di tingkat nasional maupun internasional
Pembinaan karya tulis ilmiah ini diperuntukkan bagi setiap peserta didik yang berminat dan sejauh ini telah berhasil beberapa kali memperoleh penghargaan di tingkat nasional.
SMAN 1 SUMBAR bekerja sama dengan lembaga TOEFL yang kredibel untuk memberikan pelatihan TOEFL kepada para peserta didik dalam rangka mempersiapkan mereka menghadapi persaingan global.
Setiap peserta didik dikelompokkan dalam beberapa kelompok kecil di asrama dan diberi pembinaan serta evaluasi terhadap kegiatan ibadah mereka setiap minggunya.
Kegiatan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun Pelajaran 2023/2024 untuk sekolah negeri berasrama termasuk SMAN 1 Sumatera Barat sudah mulai disosialisasikan. Untuk informasi lebih lengkap...
SelengkapnyaSebagai kelanjutan dari pelantikan pengurus OSIS dan MPK hari sebelumnya, pada hari Jum'at dan Sabtu (6-7 Januari 2023) para pembina OSIS mengadakan Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) bagi...
SelengkapnyaPada 5 Januari 2023, OSIS dan MPK SMAN 1 Sumatera Barat resmi memiliki nakhoda baru. Kepala sekolah, ibu Surya Netti, melantik Sabrian Maulana sebagai ketua OSIS dan Thariq Almas Neil...
SelengkapnyaCopyright © 2022 - All Rights Reserved - sman1sumbar.sch.id
Template by OS Templates